Delapan Warga Rogojampi Terserang DBD

Delapan-Warga-Rogojampi-Terserang-DBD

ROGOJAMPI - Demam berdarah dengue (DBD) masih menggila. Lima warga Dusun Maduran, Desa/Kecamatan Rogojampi  terserang oleh penyakit yang disebabkan gigitan nyamuk aedes aegepty itu. Sebagian dari warga, kini masih menjalani perawatan  di rumah sakit.

Kepala Dusun Maduran, Desa/Kecamatan Rogojampi, Sugiyanto, mengatakan lima warganya yang terserang DBD itu berada di wilayah RW 1 sampai RW 4. “Para penderita DBD tersebar di dusun, hampir di setiap RW ada yang terkena,” katanya.

Banyaknya warga yang dirawat di rum...

Delapan Warga Rogojampi Terserang DBD Delapan Warga Rogojampi Terserang DBD Reviewed by Dwi on 18.06 Rating: 5
Diberdayakan oleh Blogger.