Awas, Cacar Serang Buah Naga

salah-satu-petani-mengeluh-karena-hasil-panen-yang-menurun-akibat-serangan-cacar-kemairn

SILIRAGUNG - Tingginya produktivitas buah naga, saat ini sedang dibayangi ancaman serangan cacar. Penyakit yang disebabkan virus itu, cukup meresahkan para petani karena penanganan yang cukup sulit. Salah satu petani buah naga, Adi Suryanto, 35, asal  Dusun Silirsari, Desa Kesilir, Kecamatan Siliragung, mengeluhkan serangan cacar yang menimpa tanaman  buah naga miliknya.

Cacar itu mulai merebak s...

Awas, Cacar Serang Buah Naga Awas, Cacar Serang Buah Naga Reviewed by Dwi on 16.49 Rating: 5
Diberdayakan oleh Blogger.