Dua Motor Tabrakan, Satu Tewas

MUNCAR – Tabrakan dua pengendara motor hingga menyebabkan satu korban meninggal dengan luka yang cukup parah di bagian kepala, terjadi di jalan raya Desa Blambangan, Kecamatan Muncar Selasa siang (13/12). Korban yang meninggal di lokasi kejadian itu adalah Tukimah, 65, warga Dusun Muncar Baru, RT 1, RW 2, Desa Tembokrejo, Kecamatan Muncar.

“Korban meninggal karena GO (geger otak),” cetus Kapolsek Muncar, Kompol Agus Dwi Jatmiko, melalui Kanitlantas Polsek Muncar, Ipda Joko Budi Utomo.

Baca selengkapnya

Dua Motor Tabrakan, Satu Tewas Dua Motor Tabrakan, Satu Tewas Reviewed by Dwi on 17.02 Rating: 5
Diberdayakan oleh Blogger.