Pemkab Banyuwangi mengajak perusahaan pengembang teknologi Go-Jek untuk berkolaborasi membantu peningkatan pelayanan publik.
BANYUWANGI – Pemkab Banyuwangi mengajak perusahaan pengembang teknologi Go-Jek untuk berkolaborasi membantu peningkatan pelayanan publik. Untuk keperluan itu, Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas telah rapat dengan manajemen Go-Jek.
Anas mengatakan, ada dua skema yang didorong kerja samanya. Pertama, soal peningkatan pelayanan publik. K...
Tingkatkan Pelayanan Publik, Banyuwangi dan Go-Jek Berkolaborasi
Reviewed by Dwi
on
19.51
Rating: