Persawahan di Kecamatan Srono mulai Kering

Ilustrasi

Sudah Berlangsung Dua Pekan lalu

SRONO - Tanaman padi di persawahan Desa Kebaman, Kecamatan Srono, dan sekitarnya terancam mati karena mulai kekurangan air. Akibat musim kemarau, tanah di persawahan mulai kering dan retak-retak.

Salah satu petani, Sujono, 54, mengatakan petani memberanikan menanam padi di saat musim kemarau lantaran sebulan lalu air irigasi masih mengalir lancar, meski dengan sistem gilir. Tapi sejak dua pekan lalu, air mulai surut karena debit air yang mengecil. Sehingga, tanaman padi yang baru ditanam kurang air.

"Masih...

Persawahan di Kecamatan Srono mulai Kering Persawahan di Kecamatan Srono mulai Kering Reviewed by Dwi on 21.46 Rating: 5
Diberdayakan oleh Blogger.