SONGGON - Meski sudah mendapat peringatan dari Satpol PP Kecamatan Songgon agar dump truck yang mengangkut pasir menutup baknya, ternyata masih banyak sopir dump truk belum mengindahkan hal itu.
Padahal, dump truck yang tidak menutup bak itu bisa membahayakan warga lainnya, terutama pengguna jalan yang ada di belakangnya.
"Kering maupun basah, material tanah dan pasir sering beterbangan dan sangat mengganggu pengguna jalan," ujar Cahyono, 34, salah seorang pemotor asal Desa Parangharjo, Kecamatan Songgon.
Dump truck yang mengangkut material tanpa menutup terpal p...
Dump Truck Pasir Tanpa Terpal Ganggu Pengendara
Reviewed by Dwi
on
21.33
Rating: