SRONO - Mendekati Hari Raya Idul Fitri, angka kriminalitas tampaknya mulai meningkat di Bumi Blambangan. Saat ditinggal belanja ke Banyuwangi, rumah milik Sun’an, 41, di Dusun Sukorejo, RT 4, RW 1, Desa Sukomaju, Kecamatan Srono, disatroni maling, Minggu malam lalu (19/6).
Rumah Digarong, Uang Rp 30 Juta dan Perhiasan 27 Gram Amblas
Reviewed by Dwi
on
16.33
Rating: