BANYUWANGI - Lembaga pemasyarakatan kelas II B Banyuwangi dalam kurun tiga bulan terakhir berhasil menyita 45 hand phone, 235 butir pil treks, dan 1 botol minuman keras. Barang terlarang tersebut berhasil diamankan petugas lapas dari tangan para narapidana.
Barang terlarang tersebut langsung dibakar Kalapas Banyuwangi, Arimin, disaksikan seluruh pegawai lapas usai pelaksan...
Lapas Bakar Puluhan HP dan Narkoba
Reviewed by Dwi
on
18.00
Rating: