Jangan Mudah Terprovokasi

Ketua PCNU Banyuwangi, Masykur Aly

GENTENG- Sentimen negatif terhadap kelompok minoritas yang saat ini digambar-gemborkan melalui media sosial (medsos), mendapat perhatian serius dari  kalangan Nahdlatul Ulama (NU) Banyuwangi. Ketua PCNU Banyuwangi, Masykur Aly, mengatakan saat ini hubungan kemasyarakatan di Indonesia, khususnya di Banyuwangi sudah  terjalin sangat baik.

Hubungan  itu melibatkan berbagai etnis, suku, dan agama. Banyaknya isu-isu dengan menyudutkan kelompok etnis minoritas, dikhawatirkan bisa mengusik kerukunan yang selama ini sudah ada. “Kami mengkhawatirkan  kerukunan dan toleransi yang selama ini dibangun dengan susah bisa r...

Jangan Mudah Terprovokasi Jangan Mudah Terprovokasi Reviewed by Dwi on 17.28 Rating: 5
Diberdayakan oleh Blogger.