BANYUWANGI – Masyarakat Desa Patoman khususnya Dusun Blibis, Kecamatan Blimbingsari mengadakan pesta rakyat dalam rangka pemilihan Kepala Dusun yang bertempat di Balai Dusun setempat, Minggu (28/1/18).
Hasilnya, Riza Ulfiah terpilih sebagai Kepala Dusun Blibis yang baru setelah mengalahkan dua kandidat lainnya, Nur Hayati Rohma dan Mohammad Rusmanto. Riza berhasil meraup 246 suara dari 600 pemilih. Sementara Mohammad Rusmanto berhasil meraup 206 suara dan Nur Hayati Rohma meraup 126 suara.
Pemungutan suara yang dimulai ...
Riza Ulfiah Terpilih Sebagai Kepala Dusun Blibis
Reviewed by Dwi
on
19.09
Rating: